- Menyaksikan pembukaan Tabungan PBB
- Giat apel pagi senin 14 April 2025
- Evaluasi Penataan arsip upaya pembenahan Si Pemdes di Kertosono
- Agus Imam Triyono dilantik menjadi Kadus 3 Desa Tanjunganom
- Kasi Pemberdayaan hadiri pengajian akbar Popongan
- Tanggapi Aduan Warga, Camat Banyuurip tinjau lokasi pembangunan Hunian di Kledung Kradenan
- Pj. Sekda Purworejo, Drs. R Achmad Kurniawan Kadir, MPA, memimpin monitoring ASN pasca libur lebaran di Kecamatan Banyuurip
- Kecamatan Banyuurip mengadakan silaturahmi dan halal bi halal
- Giat Apel Pagi Kecamatan Banyuurip
- Panen Padi Serentak di 14 Provinsi
Pembinaan Petani dan Peternak wilayah Kecamatan Banyuurip
Berita Terkait
- Pengukuhan Pengurus UPZ Kecamatan Banyuurip Dan Sosialisasi Program Baznas0
- Sosialisasi Rencana Pembangunan Asphalt Mixing Plant (AMP)0
- Sosialisasi P2L KWT Anggrek Asri Kelurahan Borokulon0
- Konferensi Kades Lurah se-Kecamatan Banyuurip0
- Pelantikan Kadus 3 Desa Tegalrejo0
- Pembinaan Ketua RT RW se Kelurahan Borokulon0
- Penyerahan BLT-DD tahap I Tahun 20210
- Sosialisasi Pembangunan Lapangan Tembak Mini Borokulon0
- Monitoring Pembelajaran Tatap Muka Di SMKN 1 Purworejo0
- Sosialisasi Pembangunan Perumahan Balle Mulia Residence0
Berita Populer
- Kegiatan Posyandu Lansia di Desa Pakisrejo
- Lokakarya Mini Lintas Sektoral (LOKMIN LINSEK) Wilayah Kerja UPT Puskesmas Seborokrapyak
- Pentingnya Keberadaan Tokoh Masyarakat
- Sosialisasi dan Pembentukan P3A, GP3A dan IP3A Di Desa Kliwonan
- PPKBD dan Sub PPKBD menerima materi penyuluhan KB di era milenial
- Pelantikan Ketua TP PKK 16 Desa dan 2 Kelurahan
- Pemakaian Busana Adat Purworejo Lengkap (Jangkep) pada kamis pertama
- Asistensi Penyusunan APBDes 2021
- Serah terima jabatan Pj Kades kepada Kepala Desa terpilih
- Pembinaan gerakan sayang ibu dan bayi (GSIB)
.jpg)
Petani dan peternak merupakan unsur penting dalam mendukung perwujudan pembangunan berkelanjutan. Kualitas pangan yang masih rendah, bahan makanan yang masih impor, hasil panen yang kurang memadai menjadi contoh belum berhasilnya pembangunan di bidang perekonomian di indonesia. Untuk itu diperlukan pembinaan bagi para petani dan peternak khususnya di wilayah Kecamatan Banyuurip agar dapat menunjang program Pemerintah dalam hal pemberdayaan ekonomi.
Bertempat di aula Kecamatan Banyuurip dilaksanakan Pembinaan Petani dan Peternak yang berada di wilayah kecamatan Banyuurip pada Rabu (21/04/2021). Dengan dibuka oleh Camat Banyuurip Triwahyuni Wulansari, AP, MAP, dihadiri oleh anggota DPRD Kabupaten Purworejo dari komisi IV yaitu Bapak Hendrikus Karel, Bapak Heru Kysoma S, dan ibu Nurul Komariyah serta tamu undangan yang berasal dari perwakilan petani dan peternak yang berada di wilayah Kecamatan Banyuurip. Acara berlangsung dengan tertib, lancar dan tetap menerapkan protokol kesehatan tentunya.