- Lurah kertosono, lantik Sugeng sembodo sebagai Kadus 1 hasil mutasi
- Agar pelaksanaan sesuai aturan, Bumdes Surorejo konsultasikan pengelolaan kepada sie Pemdes
- Hadiri Silaturahmi Keluarga Besar Muslimat NU Kecamatan Banyuurip, Sekcam tekankan persaudaraan melalui keagamaan
- Staf Banyuurip Ikuti kegiatan Dharma Wanita
- Kasi Pemerintahan Umum Trantibum Kecamatan Banyuurip mengikuti kegiatan lelang tanah ex bengkok di Kelurahan Borokulon
- Menyaksikan pembukaan Tabungan PBB
- Giat apel pagi senin 14 April 2025
- Evaluasi Penataan arsip upaya pembenahan Si Pemdes di Kertosono
- Agus Imam Triyono dilantik menjadi Kadus 3 Desa Tanjunganom
- Kasi Pemberdayaan hadiri pengajian akbar Popongan
Gowes bareng Bupati Purworejo
Berita Terkait
- Konferensi Kepala Desa dan Lurah III tahun 20200
- Koordinasi internal bulanan kecamatan banyuurip0
- Seleksi tertulis PPS Pilkada Desa / Kelurahan se Kecamatan Banyuurip0
- Peringatan Hari Peduli Sampah Nasional (HPSN) 20200
- Pemakaian Busana Adat Purworejo Lengkap (Jangkep) pada kamis pertama0
- Posyandu Difabel dan ODGJ Kelurahan Borokulon0
- Pelatihan Pemanfaatan Serabut Kelapa0
- Konferensi Kepala Desa dan Lurah II tahun 20200
- Camat membuka kegiatan Pesta Siaga Kwarran Banyuurip0
- Konferensi Sekdes / Seklur periode II tahun 20200
Berita Populer
- Kegiatan Posyandu Lansia di Desa Pakisrejo
- Lokakarya Mini Lintas Sektoral (LOKMIN LINSEK) Wilayah Kerja UPT Puskesmas Seborokrapyak
- Pentingnya Keberadaan Tokoh Masyarakat
- Sosialisasi dan Pembentukan P3A, GP3A dan IP3A Di Desa Kliwonan
- PPKBD dan Sub PPKBD menerima materi penyuluhan KB di era milenial
- Pelantikan Ketua TP PKK 16 Desa dan 2 Kelurahan
- Pemakaian Busana Adat Purworejo Lengkap (Jangkep) pada kamis pertama
- Asistensi Penyusunan APBDes 2021
- Serah terima jabatan Pj Kades kepada Kepala Desa terpilih
- Pembinaan gerakan sayang ibu dan bayi (GSIB)

Gowes bersama bupati, yang dilepas oleh sekretaris daerah. Gowes dimulai sekitar pukul 06.25 WIB. Start / Finish di pasar monggo mampir desa sumbersari. Gowes menyusuri jalan raya banyuurip, perempatan pasar ngori ke kiri, menuju jalan arah niten. Sampai di perempatan menuju tegalrejo, belok ke kiri menyusuri jalan desa tegalrejo melewati balai desa tegalrejo menuju ke desa pakisrejo. Dari desa pakisrejo sampai di pertigaan desa candingasinan belok ke kiri menuju pasar monggo mampir. Jarak kurang lebih 10 km.
Pada kesempatan ini Bupati Purworejo Bp Agus Bastian berhalangan hadir dan diwakili oleh Wakil Bupati Ibu Yuli Hastuti. Sejumlah pejabat kabupaten dan camat juga turut hadir pada acara gowes ini. Diantaranya asisten III Sekda Bp Pram Prasetya Ahmad, Kepala Disdukcapil Bp Akmad Kasinu, Kepala Dinkukmp Bp Bambang Susilo, Plt Kepala Dinas Kominfo Bp Stephanus Aan, Plt Kepala Dinas PMPTSP Bp Fithri Edi Nugroho, Kabag Organisasi Setda Bp Ghanis Pramudito serta Camat Loano Bp Laksana Sakti. Camat Banyuurip Triwahyuni Wulansari bersama Sekcam, Forkopimca serta kepala UPT Puskesmas/dinas/kantor di wilayah kecamatan banyuurip juga turut serta bersepeda.
Setelah peserta selesai mengikuti gowes, dilanjutkan dengan pemungutan undian hadiah. Hadiah utama berupa Lemari Es 2 pintu, disusul hadiah lain berupa kulkas, sepeda, TV LED, kipas angin dan hadiah hiburan lain.