FORKOPIMCAM BANYUURIP AJAK WARGANYA SENAM BERSAMA

By administrator 28 Feb 2023, 21:06:44 WIB TRANTIBUM
FORKOPIMCAM BANYUURIP AJAK WARGANYA SENAM BERSAMA

FORKOPIMCAM BANYUURIP ajak warga ikuti senam sehat dan lomba tradisional dalam rangka Hari Jadi Purworejo ke 192.
Bertempat di halaman lapangan Desa Malangrejo, ratusan warga ikuti senam sehat dalam rangka Hari jadi Purworejo ke 192. 
selain senam sehat, Forkopimcam juga menyediakan permainan lomba tradisional gobak sodor. tujuan diadakannya permainan lomba ini, selain sebagai peringatan Hari jadi Purworejo ke-192, permainan ini diharapkan mampu menjadi daya tarik sendiri dan mempertahankan agar tidak punah.




Write a Facebook Comment

Tuliskan Komentar anda dari account Facebook

View all comments

Write a comment